Jumat, 15 Februari 2008

Multimedia room


Untuk kemajuan Teknologi Informasi didukung oleh fasilitas yang oke dan pengguna yang mumpuni

Profil SMP Negeri 6 Malang



A. Nama Sekolah : SMP Negeri 6 Malang

B. Tahun didirikan : 1961

C
. Alamat Sekolah : Jl. Kawi 15A Malang
Telepon : (0341) 364710

D. Nama Kepala Sekolah : H. Suwoko, S.Pd, M.KPd
Pendidikan Terakhir : S2
Jurusan : Kebijakan dan Pengembangan Pendidikan

E. Masa Penugasan :
1. Mulai Tanggal : 19 Mei 2005
2. Berakhir Tanggal :

F. Type Sekolah : A1

G. Rangking sekolah di tingkat Kabupaten/Kota tahun ini : 5
VISI
Unggul dalam Prestasi
berwawasan IPTEK berdasarkan IMTAQ

MISI
1. Mewujudkan pendidikan yang menghasilkan lulusan cerdas, trampil, beriman, bertaqwa memiliki keunggulan kompetitif
2. Mewujudkan perangkat kurikulum yang lengkap
3. Mewujudkan penyelenggaraan pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan
4. Mewujudkan pendidik yang mampu dan tangguh
5. Mewujudkan fasilitas sekolah yang relevan dan mutakhir
6. Mewujudkan manajemen berbasis sekolah yang tangguh
7. Mewujudkan pembiayaan pendidikan yang memadai, wajar dan adil
8. Mewujudkan sistem penilaian yang otentik



Kegiatan siswa pada waktu pelajaran Agama Islam, siswa melaksanakan PBM di Ruang Masjid ketika sedang praktek atau di ruang Agama.




Siswa sedang mengikuti pelajaran olah raga di lapangan basket.


Suasana kegiatan pembelajaran mata pelajaran TI di ruang komputer.



Siswa sedang melaksanakan kegiatan pembelajaran bahasa daerah di ruang bahasa daerah.



Fasilitas perpustakaan di SMP Negeri 6 Malang, dimana guru-guru maupun siswa bisa membaca buku-buku diwaktu istirahat.


Fasilitas laboratorium Biologi yang bisa digunakan oleh siswa untuk melakukan kegiatan praktikum.